Thursday, November 26, 2015

PEMENANG LOMBA SEO "HERBAL MEDICINE" UNIVERSITAS JEMBER 2015

Tags

                   Unej 2015. Setelah beberapa hari panitia lomba SEO (Search Engine Optimization) Universitas Jember dibingungkan dengan penilaian blog para peserta lomba, akhirnya hari ini Kamis 26 November 2015 para pemenang lomba resmi diumumkan melalui link http://lombaseo.web.unej.ac.id/pemenang-lomba-seo-2015/

                          Para Jawara yang berhak mendapatkan hadiah adalah DWI AGUSATYA WICAKSANA NIM 130710101445 pemilik facebook Dwi Wicaksana sebagai juara 1, ALVIN DWI NANDA NIM 130710101405 pemilik akun facebook Alvin Dwinanda sebagai juara 2, REZAYANDI DWI WAHYUDI NIM 141903103042 sebagai juara 3. Para juara ini  masing masing berhak mendapatkan hadiah yaitu
Juara 1: Rp. 1.500.000,- + Tablet 7″,   Juara 2: Rp. 1.000.000,- + Tablet 7″  ,  Juara 3: Rp. 750.000,- + Tablet 7″. Tulisan yang dibuat oleh para juara dapat di klik langsung pada link dibawah ini:
  1.  'Herbal Medicine' upaya baru Universitas Jember melalui Wahana Edukasi Tanaman Obat.            
  2.   Herbal Medicine UNEJ, WETO Herbal Medicine, Herbal Medicine Jember
  3. Langkah Aktif Mendukung Pengembangan Herbal Medicine 
              
                       Lomba SEO yang diadakan oleh Universitas Jember ini mengangkat tema "Herbal Medicine". Berdasarkan informasi yang  penulis rangkum dari link panitia, lomba ini diadakan sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan ranking web. Salah satu pemeringkatan itu adalah  the ranking web yang sering disebut Webometrics (www.webometrics.info).
                       Selamat untuk seluruh  peserta yang mengikuti kontes ini karena mereka adalah orang-orang hebat. Selamat untuk para juara, teruslah berkarya. Selamat untuk yang belum juara, jangan berhenti berkarya. Menulislah, maka dunia akan menulismu. Tulislah yang bai, maka kamupun akan ditulis dengan baik.


                                
                                





EmoticonEmoticon

Info Amirenesia